Seputarperak.com- Dalam mengamankan wilayahnya dari tindak kriminalitas, Bripka Busaryanto, Babinkamtibmas Dupak, Polsek Krembangan, Polres Pelabuhan Tanjung Perak rajin menyampaikan himbauan kamtibmas kepada masyarakat.
Seperti yang dilakukan Bripka Busaryanto saat berkunjung ke mini market Alfamidi Jalan Demak, Jumat siang, 21 Septeber 2018.
Baca Juga: Polsek Kenjeran Kawal Pembagian BLT di Aula Kantor Kelurahan
Dalam kunjungannya, Bripka Busaryanato menyampaikan pesan kamtibmas kepada juru parkir yang ada di tempat itu.
Baca Juga: Polsek Pabean Cantikan Lakukan Pengamanan Kebaktian Minggu Pagi
Dia menghimbau agar kewaspadaan ditingkatkan, mengingat maraknya tindak kriminalitas Curanmor belakangan ini.
Diungkapkan Kapolsek Krembangan, Kompol Esti Setija Oetami, SH, melalui pesan kamtibmas pihaknya berupaya mengajak masyarakat agar meningkatkan kewaspadaan dan berhati-hati menjaga barang berharganya. Termasuk menjaga lingkungnnya tetap aman dari tindak kriminaltias.
Baca Juga: Babinkamtibmas Perak Timur Bagikan Bantuan Sembako
“Dengan masyarakat berhati-hati, maka tindak kriminalitas bisa ditekan. Inilh tujuan kami sebenarnya. Melalui para Babinkamtibmas kami terus menyampaikan pesan-pesan kepada masyarakat agar hati-hati dan waspada,” tuturnya. (hum)
Editor : Redaksi