Jamaah Masjid Dihimbau Jaga Kerukunan Antar Umat Beragama

avatar seputarperak.com

Seputarperak.com- Program Jumat Darling dilaksanakan Aiptu Mulyadi Herwoyo di Masjid Baitul Mukmin di Jalan Kalianak Timur, Jumat siang, 8 Pebruari 2019.

Kegiatan ini diisi dengan menyampaikan himbauan waspada aksi teror dan jaga kerukunan antar umat beragama.

Baca Juga: Panit Binmas Polsek Krembangan Sampaikan Larangan Mudik di Program Jumat Darling

Saat itu, usai melaksanakan Sholat Jumat, Aiptu Mulyadi menemui pengurus masjid  yang tengah berkumpul bersama sejumlah jamaah.

Baca Juga: Gelar Jumat Darling, Panit Bimas Polsek Krembangan Sampaikan Himbauan Protokol Kesehatan & Jaga Kerukunan

Dalam kesempatan itu, dia juga berpesan agar para jamaah ikut mendukung berlangsungnya Pemilu yang aman dan damai dengan tidak saling bermusuhan karena alasan perbedaan pandangan politik.

Menurut Kapolsek Krembangan, Kompol Esti Setija Oetami, SH, Jumat Darling selau diisi dengan pesan-pesan positif kepada jamaah masjid.

Baca Juga: Panit Binmas Polsek Krembangan Gelar Jumat Darling, Sampaikan Himbauan Patuh Protokol Kesehatan

“Seringkali yang kami tekankan adalah waspada terrorisme dan agar masyarakat saling rukun dengan orang-orang yang berbeda keyakinan,” terangnya. (hum)

Editor : Redaksi

seputarperak.com horizontal

Berita Lainnya

seputarperak.com horizontal