Babinkamtibmas Dupak Sambang Toga, Sampaikan Pesan Jaga Kerukunan Antar Umat Beragama

avatar seputarperak.com

Seputarperak.com- Himbuan jaga kerukunan antar umat beragama disampaikan Bripka Busaryanto, Babinkamtibmas Dupak, Polsek Krembangan, Polres Pelabuhan Tanjung Perak kepada takmir Mushola As Salam di Jalan Lasem, Selasa siang, 12 Pebruari 2019.

Dalam kunjungan tersebut, Bripka Busaryanto ditemui dua orang takmir, diantaranya Bapak Ahmad.

Baca Juga: Babinkamtibmas Takal Kedinding Sampaikan Himbauan Jaga Kerukunan & Anti Radikal

Saat itu dia menghimbau agar Bapak Ahmad mewaspadai ajaran-ajaran radikal dan diminta tidak memberikan ruang sekecil apapun.

Baca Juga: Gelar Jumat Darling, Panit Bimas Polsek Krembangan Sampaikan Himbauan Protokol Kesehatan & Jaga Kerukunan

Dia juga diminta agar rajin menyosialisasikan kepada para jamaah untuk selalu rukun, baik sesama umat Islam maupun dengan umat beragama lain, agar tercipta kondusifitas di masyarakat.

Diterangkan Kapolsek Krembangan, Kompol Esti Setija Oetami, SH, himbauan kerukunan antar umat beragama rajin disampaikan kepada masyarakat, melalui para Babinkamtibmas.

Baca Juga: Panit Binmas Polsek Krembangan Gelar Jumat Darling, Sampaikan Himbauan Patuh Protokol Kesehatan

 “Setiap kali sambang di lingkungan masing-masing, para Babinkamtibmas terus menyampaikan himbauan kerukunan antar umat beragama ini. Kami berharap melalui himbauan ini masyarakat bisa saling menghormati perbedaan keyakinan, supaya kondusifitas terjaga,” ungkapnya. (hum)

Editor : Redaksi

seputarperak.com horizontal

Berita Lainnya

seputarperak.com horizontal